Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2019

Cara Konfigurasi Hostname Pada Debian

Konfigurasi Hostname Pada Debian         Kali ini membahas tentang bagaimana cara mengkonfigurasi hostname pada debian, dan disini dimana kita menginginkan untuk mengganti hostname kita dan akan kita bahas pada artikel di bawah ini. Hostname adalah nama identitas sebagai pengenal bagi host yang dimiliki komputer maupun berbagai perangkat jaringan yang lain. Identitas dalam bentuk nama tersebut akan mudah dikenali oleh host lain dalam arti berada dalam suatu jaringan dimana host tersebut tersambung baik secara LAN maupun WAN. Selanjutnya untuk langkah-langkah dan fungsi perintah mengkonfigurasi hostname sebagai berikut : 1. Pertama kita login terlebih dahulu pada server debian kita dengan menggunakan user Root, merupakan user tertinggi pada linux. 2. Pada terminal linux kita ketikkan perintah nano/etc/hosts . Perintah ini digunakan untuk mengedit atau merubah file. 3. Setelah itu kita akan muncul jendela teks yang harus kita konfigurasi. Isikan IP address sesuai d